RENCANA ASESMEN NASIONAL

Asesmen Nasional (AN) adalah asesmen yang dilakukan untuk pemetaan mutu pendidikan pada seluruh sekolah, madrasah, dan program kesetaraan jenjang dasar dan menengah.
.
AN terdiri dari Asesmen Kompetensi Minimum, Survei Karakter, dan Survei Lingkungan Belajar.
.
Yuk, simak penjelasan selengkapnya pada infografik atau telusuri pada laman http://litbang.kemdikbud.go.id/ dan https://pusmenjar.kemdikbud.go.id/akm/! 👍😊